Header Ads

Harga Paket Menginap Tahun Baru Di Kampung Sampireun Garut 2017

Tahun baru di kampung sampireun-Menikmati liburan akhir tahun di tempat yang aman nyaman serta serta fasilitas dan pelayanaan terbaik selalu menjadi dambaan setiap orang, apalagi untuk menghabiskan liburan akhir tahun tentu saja setiap wisatawan serta keluarga ingin mencari tempat menginap atau wisata terbaik.
kampung Sampireun sebagai hotel salah satu hotel terbaik di garut selalu menjadi tempat yang cocok baik itu untuk anda yang baru menikah ataupun untuk keluarga. Pada akhir tahun 2017 Kampung sampireun memberikan penawaran terbaiknya dari mulai harga serta fasilitas yang akan anda dapatkan.
Berikut saya uraikan harga serta fasilitas yang akan anda dapatkan bila memilih Hotel kampung sampireun sebagai tempat berlibur di akhir tahun ini.

  • KALAPALUA SUITE LAKE RP.8.050.000,- nett/2 MALAM

kalapalua suite lake berada tepat diatas danau dengan kultur bangunan bambu dsengan total ada 6 unit untuk 2 Pax  serta dengan satu tempat tidur king size, teras dengan view danau yang alami,dan kamar mandi pribadi.



  •  KALAPALUA SUITE HILL RP.7.000.000,-nett/2MALAM

Kultur bangunan serta fasilitas yang tak jauh berbeda dengan suite lake hanya saja kalapalua suite hill ini berada di bukit dengan view alam serta yang sari menjadi kelebihannya dengan total ada 1 unit.







  • KURJATI SUITE LAKE RP. 8.400.000,-nett/2MALAM

Berada tepat mengambang di atas danau yang indah serta dengan fasilitas satu tenpat tidur king size,ruang tamu,kamar mandi dan teras untuk 2 orang dengan total ada 2 unit.



  • KURJATI SUITE HILL RP. 8.050.000,-nett/2 MALAM

Dengan fasilitas yang sama dengan suite lake yang berbeda hanya dari lokasi yang berada sedikit di atas di banding suite lake dan tersedia 1 unit.


  • WALURAN SUITE LAKE RP. 13.800.000,-nett/2 MALAM

Dengan 2 kamr tidur king size dengan view luas ke dananu, ruang tamu serta 2 kamar mandi pribadi tepat berada di masing-masing kamar dan tersedia 5 untit.

  • WALURAN SUITE HILL RP, 13.225.000,-nett/ 2 MALAM


fasilitas sama dengan suite lake dan tersedia 5 unit.



  • MANGLAYANG SUITE HILL RP, 17.250.000,-nett/2 MALAM

Type manglayang ini adalah type yang terbesar di kampung sampireun karena terdiri dengan 2 lantai serta memiliki 3 kamar tidur dengan 2 ruang tamu satu di lantai dasar dan satu di lantai 2, serta memiliki karam mandi pribadi.teras serta balkon di lantai 2 dan hanya tersedia 1 unit.

  • KURJATI CLUSTER SUITE HILL RP, 8.400.000,-nett/ MALAM

Tersedia 1 unit satu, dengan 1 kamar tidur king size, ruang tamu,serta kamar mandi pribadi dan teras,




  • KALAPALUA CLUSTER HILL RP, 5.000.000,-nett/ 2MALAM

Dengan satu kamar tidur serta kamar mandi pribadi beserta teras untuk 2 orang.

  • DELUXE GARDEN RP,5.500.000,-nett/ 2 MALAM

Berbeda dengan beberapa type lainya type deluxe ini di desain dengan kultur bangunan pemanen, dan berada tepat di samping restaurant dengnan taman yang luas dan terdiri dari 5 bangunan dengan 20 kamar .deluxe garden ini memiliki fasilitas dengan 1 kamar tidur dengan twin bed ,satu kamr mandi pribadi serta teras.


Semua harga di atas termasuk:

 Sarapan pagi Makan siang Makan malam Berdasarkan kapasitas
 Minuman Selamat Datang Tradisional
Satu kapal tradisional untuk masing-masing bungalow kecuali Cluster & Deluxe Garden
Selamat menikmati buah di kamar
Fasilitas Pembuatan Kopi & Teh untuk masing-masing kamar
Manis Tradisional Gratis "Dodol Garut"
Minuman tradisional "Sekoteng" di malam hari disajikan di danau dengan perahu tradisional
Teh Siang & "Gorengan Sore" di Restoran
21% Service Charge & Pajak Pemerintah.






No comments

Theme images by fpm. Powered by Blogger.